Studi Komparasi Deteksi dan Pelacakan Objek Menggunakan Filter Warna

  • Budi Sugandi Politeknik Negeri Batam
Keywords: RGB Color Filter, HSL Color Filter, YCbCr Color Filter, Object Tracking

Abstract

Dalam artikel ini dibahas tentang studi komparasi deteksi dan pelacakan(tracking) objek menggunakan filter warna. Filter warna yang digunakan adalah filter warna RGB, HSL dan YCbCr. Proses pelacakan diawali dengan proses pengambilan citra dengan kamera secara real time. Proses kedua adalah proses deteksi menggunakan salah satu filter warna. Pada proses ini, objek dipisahkan dari latarnya menggunakan nilai ambang (threshold) pada tiap komponen filter. Sehingga object dengan warna tertentu saja yang terdeteksi. Proses selanjutnya adalah proses pelacakan oleh tiap filter warna. Komparasi dilakukan dengan menganalisa hasil deteksi dan pelacakan tiap filter warna.. Hasil eksperimen menunjukkan urutan akurasi deteksi objek dengan filter warna adalah HSL, YCbCr dan RGB dengan error rata-rata 7%, 9% dan 10%. Sementara untuk akurasi pelacakan objek dengan filter warna adalah HSL, YCbCr dan RGB dengan error rata-rata 11%, 13% dan 22%. Nilai maksimum error baik untuk deteksi maupun pelacakan terjadi pada objek dengan warna yang mirip dengan warna latar. Ini terjadi pada filter warna RGB

Downloads

Download data is not yet available.

References

Y. Zhou and S. Maskell, "Moving object de-tection using background subtraction for a moving camera with pronounced parallax," Sensor Data Fusion: Trends, Solutions, Ap-plications, pp. 1-6, 2017.

Reference : https://ieeexplore.ieee.org/abstract/document/8126361/

L. Maddalena and A. Petrosino D, “Background subtraction for moving object detection in RGBD data: A survey”, Journal of Imaging, pp. 1-27, 2018

Reference : https://www.mdpi.com/2313-433X/4/5/71

N. Singla, “Motion Detection Based on Frame Difference Method”, International Journal of Information & Computation Tech-nology, pp 1559-1565, 2014.

Reference : https://www.ripublication.com/irph/ijict_spl/ijictv4n15spl_10.pdf

S. Li, G. Li and J. Wang, “Kalman filter-based tracking of moving objects using line-ar ultrasonic sensor array for road vehicles”, Mechanical Systems and Signal Processing, pp 173-189, 2018.

Reference : https://www.sciencedirect.com/science/article/abs/pii/S0888327017302364

B. Sugandi, “Deteksi dan Pelacakan wajah berdasarkan warna kulit menggunakan partikel filter”, Jurnal Rekayasa Elektrika, vol 14, pp 116-122,2017.

Reference : https://pdfs.semanticscholar.org/eb84/c5cc26635279a3f30a72bdcc60c262c9d40b.pdf

B. Sugandi and S. Dewi, “Sistem Inspeksi Kecacatan pada Kaleng Menggunakan Filter Warna HSL dan Template Matching”, Kha-zanah Informatika: Jurnal Ilmu Komputer dan Informatika, vol. 4, pp. 124-130, 2018.

Reference : http://journals.ums.ac.id/index.php/khif/article/view/7119

B. Sugandi, A.R. Doni and D.A. Imardiyanti, “Klasifikasi objek berdasarkan warna, bentuk dan dimensi”, Jurnal Poli-Teknologi, vol. 18, pp169-177, 2019.

Reference : http://jurnal.pnj.ac.id/index.php/politeknologi/article/view/1435

S. Machekpsoshtia, M. Soltani, K. Raahemi-farc, E. Bidakid and M. Sadeghie, “Pasi Area and Erythema Scoring Using YIQ Color Space”, Journal of Dermatology Research and Skin Care, vol. 1 no. 1, 2017.

Reference : https://bit.ly/3bYbH4I

Published
2020-04-30
Section
Articles